Resep Bahan Kukis Abon ikan :
- adonan dasar kukis 1 resep
- kuning telur 2 butir
- abons api 150 gram
- cabe merah 5 buah, potong bulat 0,5 cm
Cara Membuat Kukis Abon Ikan :
- Ambil 1 sendok teh adonan dasar kukis, pipihkan.
- Isi bagian tengahnya dengan abon ikan, bulatkan hingga abon tidak terlihat. Lakukan hingga adonan habis.
- Atur di atas loyang beroles margarin. Oles permukaan adonan dengan kuning telur.
- Pasang satu potong cabe merah pada permukaan adonan. Panggang dalam oven bersuhu 160°C hingga matang selama ±25 menit. Angkat dan biarkan uap panasnya hilang.
- Sajikan
Untuk 1200 gram
Selamat mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar